Postingan

seni lukis

Gambar
PENGERTIAN Seni lukis  adalah salah satu cabang dari  seni rupa . Dengan dasar pengertian yang sama, seni lukis adalah sebuah pengembangan yang lebih utuh dari  menggambar . Melukis  adalah kegiatan mengolah medium dua dimensi atau permukaan dari objek tiga dimensi untuk mendapat kesan tertentu. Medium  lukisan  bisa berbentuk apa saja, seperti  kanvas ,  kertas ,  papan , dan bahkan  film  di dalam  fotografi  bisa dianggap sebagai media lukisan. Alat yang digunakan juga bisa bermacam-macam, dengan syarat bisa memberikan  imaji  tertentu kepada media yang digunakan. Daftar Pelukis Terkenal di Indonesia Berkembangnya seni lukis di Indonesia, membawa munculnya seniman-senimat hebat dari tanah air. Seniman lukis dari Indonesia juga memegang peranan yang sangat penting dalam kekayaan budaya di Indonesia, dan berikut merupakan daftar nama-nama pelukis terkenal dan berbakat yang berasal dari tanah air: Affandi Agus Djaya Bagong Kussudiardja Barli Sasmitawinata Basuki Abdu